Tuesday, December 10, 2013

Download Gratis Buku 100 Tokoh Paling Berpengaruh Dalam Sejarah

 
Belajar dari sejarah sangat menyenangkan. Kita bisa bercermin kepada orang dengan berbagai macam. Ada yang sukses dalam kebaikannya, ada yang sukses dengan kejahatannya. Ada yang sukses  memberikan kemanfaatan kepada masyarakat, ada pula yang sukses menyebarkan keresahan di masyarakat. Terserah kita mau meniru yang mana, yang jelas, semua kisah dalam buku ini, baik tentang orang yang baik atau yang buruk, sangat menarik untuk diikuti.

100 Tokoh Paling berpengaruh dalam sejarah, pernah menjadi pembicaraan penting. Ini karena, meski penulis bukan seorang Muslim, ternyata dia menempatkan Nabi Muhammad menjadi rangking pertama orang yang paling berpengaruh dalan sejarah. Ah sudahlah, makin saya banyak bicara, makin cape Anda membacanya.

Agar lebih cepat mendapatkan bukunya, segera klik saja DI SINI

No comments:

Post a Comment